Tab adalah salah satu perangkat Komputer mini dengan berbagai macam fitur yang sangat mengagumkan, walaupun bentuknya jauh lebih kecil dari pada komputer akan tetapi tab ini kualitasnya hampir sama dengan komputer. Banyak sekali para produsen yang mengeluarkan jenis komputer mini ini salah satunya adalah perusahaan samsung. Perusahaan tersebut membuat perangkat yang jauh lebih ringan dan efisien yaitu samsung galaxy tab. Dengan berbagai fitur yang sangat menarik tentunya dapat membuat para konsumen terhipnotis akan berbagai fitur dan desain yang di tawarkan selain itu spesifikasinya sangat bagus. Untuk layarnya biasa berukuran 7 inchi ke atas tergantung pada produsennya. Selain itu produk ini sangat di percaya bagi seluruh kalangan. Berikut ini saya akan bahas beberapa jenis tab samsung yang terbaru. Berikut saya ulas :
1 . Tab 3 Lite 7.0 3G
Samsung galaxy tab ini menggunakan jaringan 2 G dan juga 3G sedangkan untuk layarnya berukuran 7.0 inchi dengan begitu anda pastinya akan lebih puas bila menonton film di perangkat tersebut. Selain itu juga prosesor yang telah terpasang yaitu dual – core 1.2 Ghz. Untuk kamera sendiri hanya berukuran 2 mega pixel. Memory yang di gunakan micro sd 32 Gb Ram 1 Gb dan internal 8 Gb. Wifi dan bluetooth lengkap di produk tersebut. Selain itu juga menggunakan operating system 4,2. Harga dari produk yang ini yaitu Rp 2.499.000
2 . Tab 2 P5100
Tab yang satu ini memiliki layar yang berukuran 10.1 inchi yang pastinya akan sangat bagus bila bermain game apalagi game berat biasanya tab dapat menampungnya. Untuk ram yang dimiliki 1 Gb dan internal 16 Gb, sd 32 Gb.sedangkan untuk kamera berukuran 3.2 mega pixel kamera depan Vga. Prosesor yang digunakan dual –core 1 Ghz. Untuk operating system 4.0.3. Harga produk ini di berikan Rp 4.250.000. wifi dan bluetooth tersedia.
3 . Tab 7.0 Plus P6200
Jaringan yang di pakai menggunakan GSM selain itu juga memiliki ram 1 Gb dan internal 16 Gb. Layar yang di tawarkan pada konsumen yaitu berukuran 7.0 inchi. Hampir semua rata – rata memiliki ukuran seperti ini pada layar. Prosesor yang di miliki dual – core 1.2 Ghz. Untuk anda yang gemar berfoto selfie kamera ini berukuran 3.15 mega pixel dan untuk depan 2 mega pixel. Operating system android v3.0 honeycomb. Upgrade to (ICS). Untuk harganya Rp 3.000.000.
Categories
- anak
- anak cerdas
- Andromax R2
- asuransi
- Bali
- Belanja Online
- Berita
- best university in indonesia
- Bisnis
- Bisnis Rumahan
- doa sebelum belajar
- Edukasi
- Elektronik
- fashion
- furniture
- gadget
- headset bluetooth terbaik
- Hp
- Ibu Dan Anak
- Indonesia
- Internet
- Jam Tangan
- Jasa
- Kamera Canon
- Kecantikan
- kecatikan
- Keluarga
- Kendaraan
- kesehata
- Kesehatan
- Kosmetik
- laptop
- Lautan
- Makanan
- Masakan
- minuman
- Otomotif
- Pembangunan
- pendidikan
- Percetakan
- Properti
- Resep
- Restaurant
- Restoran
- Smartphone
- Spa
- teknologi
- Tips
- umum
- Wisata
Popular Posts
-
Dalam membahas tentang pengertian bisnis internasional akan dibagi kepada dua bagian. Pertama tentang bagaimana bisnis itu sendiri dan kedu...
-
Inilah sumber yang bisa diinformasikan seputar bahan-bahan yang menjadi formulasi untuk membuat sabun cuci piring cair Suatu komponen pent...
-
Ukuran Poster Jika Anda ingin menyebarkan suatu informasi kepada banyak orang, Anda bisa memanfaatkan poster. Poster merupakan salah ...
-
Di era modern ini masyarakat dituntut untuk lebih pintar untuk menjaga harta benda dan kekayaan bahkan sampai jiwa raganyapun harus bisa dij...
-
Bisnis merupakan suatu usaha yang dilakukan untung mendatangkan keuntungan dari segi materi, namun tidak hanya itu bisnis juga dilakukan den...