5 Langkah Mudah Cara Menghilangkan Ketombe Dan Rambut Rontok

Cara Menghilangkan Ketombe Dan Rambut Rontok

Gaya hidup seseorang banyak sekali tuntutan yang harus mengikuti perkembangan zaman, apalagi jika aktifitas diluar rumah seharian dapat mengakibatkan kondisi rambut menjadi mudah rusak, rontok dan berketombe. Tidak jarang orang mengalami hal tersebut, karenanya banyak sekali kita temukan berbagai macam jenis shampo khusus perawatan rambut rusak, berketombe dan rontok. Tapi, jika Anda tidak mengetahui masalah rambut rusak tersebut, maka solusinya pun belum jelas. Maka dari itu, ada beberapa langkah mudah untuk Cara Menghilangkan Ketombe Dan Rambut Rontok dengan 5 langkah berikut ini:
  1. Pastikan Anda mengetahui masalah rambut yang sedang dialami, seperti rambut rontok, kusam, berketombe, mudah patah dan lainnya. Mengidentifikasi penyebab rambut rusak dan menari solusi terbaik untuk mengembalikan kesehatan rambut.
  2. Memaksimalkan kulit kepala agar tidak kering atau kelembapannya seimbang, banyak minum air putih, sayur dan buah serta gunakan vitamin rambut agar kulit kepala tetap sehat dan tidak mudah kering, karena kulit kepala kering dan mengakibatkan pecah-pecah munculah ketombe.
  3. Selain kulit kepala kering, jaga juga kulit kepala agar tidak memiliki minak berlebih, sebab jika kulit kepala Anda memiliki minyak berlebih akan mudah lepek, kotoran menumpuk dan mengakibatkan ketombe.
  4. Mencuci kepala secara rutin, agar kulit kepala tetap sehat, terbebas dari minyak berlebih dan kotoran pada rambut dan kulit kepala hilang, maka keramaslah minimal sehari sekali untuk menetralkan pH rambut tetap sehat dan tidak mudah rusak.
  5. Gunakan shampo anti ketombe yang cocok dengan kulit kepala Anda, banyak jenis shampo yang bisa Anda pilih, seperti shampo anti ketombe, shampo untuk rambut rontok, shampo untuk kulit kepala kering dan sebagainya.

Untuk memaksimalkan perawatan rambut Anda setiap hari, maka Cara Menghilangkan Ketombe Dan Rambut Rontok dapat dilakukan di rumah dengan bahan-bahan tradisional ataupun menggunakan shampo khusus untuk kulit kepala dan rambut bermasalah dengan ketombe. Agar rambut Anda terbebas dari masalah kulit kepala, segera ganti shampo Anda dengan shampo khusus ketombe dan rambut rusak.

Nurhasan

Sebagai seorang penulis, saya merasa bangga. Menulis adalah hal yang paling menyenangkan bagi saya, di samping dapat mengembangkan wawasan juga dapat berbagi informasi. Berbagi